Studi Inventori TBC (SIV-TB) Indonesia 2016-2017 merupakan studi pertama yang dilakukan sebagai upaya untuk mengetahui besaran kasus TBC yang didiagnosis dan/atau diobati namun tidak dilaporkan ke sistem surveilans TBC Nasional. Tujuan utama SIV-TB Indonesia 2016-2017 adalah menghitung tingkat under-reporting kasus TBC pada sistem surveilans TBC Nasional. Studi ini menggunakan desain studi c…
Masa pandemi Covid-19 merupakan situasi yang memberikan dampak cukup luas dalam berbagai aspek, salah satunya adalah penelitian, pengembangan, dan kajian kesehatan. Di masa ini fungsi tersebut merupakan salah satu komponen penting dalam mendukung upaya penanganan pandemi Covid-19, terutama memberikan saran perbaikan kebijakan yang berbasis bukti. Ini merupakan tantangan tersendiri, khususnya da…