Perpustakaan dan Galeri Kebijakan Kesehatan

Badan Kebijakan Pembangunan Kesehatan

  • Beranda
  • Profil
    Perpustakaan BKPKGaleri Kebijakan KesehatanPustakawan BKPK
  • Resources
    OPACRepositoryJurnal Berlangganan
  • Tautan
    Perpustakaan KemenkesKatalog Induk Nasional KesehatanHealth Science Journal of IndonesiaWeb Kebijakan Kesehatan
  • Berita
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu

Pencarian berdasarkan :

SEMUA Pengarang Subjek ISBN/ISSN Pencarian Spesifik

Pencarian terakhir:

{{tmpObj[k].text}}
Image of Hubungan Sebaran Habitat Perkembangbiakan Vektor dengan Kejadian Malaria di Daerah High Incidence Area (HIA) Kabupaten Lombok Tengah Provinsi Nusa Tenggara Barat
Penanda Bagikan

Text

Hubungan Sebaran Habitat Perkembangbiakan Vektor dengan Kejadian Malaria di Daerah High Incidence Area (HIA) Kabupaten Lombok Tengah Provinsi Nusa Tenggara Barat

Muhammad Kazwaini - Nama Orang; fridolina mau - Nama Orang;

Mapping of malaria cases and the distribution of the malaria vector in high incidence area of central Lombok district was conducted in the villages of Bilelando, Kuta and Selong Belanak. The prupose of this study was to determine the epidemiology of malaria in those villages. The design of the study was cross sectional. Entomology activities conducted among others, identification of suspected malaria vector of adults and mosquito larvae as well as the breeding places.

The mosquito collections were conducted by man-hour-density (MHD) method. Mosquito collected consisting of six species anopheles spp i.e. Anopheles vagus, An. subpictus, An. sundaicus, An maculatus, An. aconitus and An. annularis. Anopheles vagus was the predominant species and the peak of the density was found between 19.00-20.00, 21.00-22.00 and 01.00-02.00.

Results of the ELISA test showed that An vagus was found harbouring sporozoites Plasmodium vivax. The potential Anopheles spp breeding place were found along the coastal areas such as lagoon, river and rice paddies near the coastal line. It was concluded that An. vagus was the potential malaria vector among six species collected and the breeding places were along the coastal areas.

ABSTRAK:

Kegiatan pemetaan kasus dan habitat perkembangbiakan vektor di daerah High Incidence Area, Kabupaten Lombok Tengah bertujuan untuk memperoleh informasi tentang epidemiologi penularan malaria di Desa Bilelando, Kuta dan Selong Belanak. Desain penelitian adalah cross sectional. Kegiatan entomologi yang dilakukan meliputi : identifikasi nyamuk tersangka vektor, indentifikasi jentik dan habitat perkembangbiakan.

Kegiatan penangkapan nyamuk dewasa dilakukan dengan metode Man Hour Density (MHD). Anopheles spp. yang diketemukan sebanyak 6 (enam) spesies yaitu An. vagus,
An. subpictus, An. sundaicus, An. maculatus, An. aconitus dan An. anularis. Dari Fluktuasi kepadatan per spesies terlihat bahwa An. vagus merupakan spesies yang paling banyak diketemukan, puncak kepadatannya pada jam 19.00-20.00, jam 21.00-22.00 dan jam 01.00-02.00.

Hasil uji ELISA spesies An.vagus positif mengandung sporozoite P.vivax. Habitat perkembangbiakan yang potensial sebagai tempat perkembangbiakan Anopheles spp. banyak dijumpai di daerah pesisir pantai seperti lagun, sungai dan persawahan, dengan penyebaran pada lokasi yang dekat sekali dengan garis pantai. Disimpulkan bahwa spesies Anopheles spp. yang diketemukan sebanyak 6 (enam) spesies dan spesies yang positif mengandung sporozoite An.vagus dan habitat perkembangbiakan yang potensial sebagai tempat perkembangbiakan Anopheles spp. adalah lagun, sungai dan persawahan serta mempunyai pengaruh terhadap penyebaran kasus malaria.


Ketersediaan
#
Belum memasukkan lokasi (BPPK) Bul. Penelit. Kes., 43(1):23-34
A0004766
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
Bul. Penelit. Kes., 43(1):23-34
Penerbit
Jakarta : Sekretariat Badan Litbang Kesehatan., 2015
Deskripsi Fisik
12p.
Bahasa
ISBN/ISSN
0125-9695
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
malaria
BREEDING
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Tidak Ada Data
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

Perpustakaan dan Galeri Kebijakan Kesehatan
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Perpustakaan dan Galeri Kebijakan Kesehatan BKPK merupakan pusat informasi dan referensi dalam bidang kebijakan pembangunan kesehatan di Indonesia. Sebagai bagian dari upaya mendukung pengambilan keputusan berbasis bukti, kami menyediakan berbagai koleksi literatur ilmiah, laporan kebijakan, jurnal, buku, serta sumber daya digital lainnya yang relevan dengan sektor kesehatan.

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2026 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik
Kemana ingin Anda bagikan?