Text
Pengaruh Ekstrak Etanol Buah Pare (Momordica charantia) terhadap Gambaran Sel Epital Kelenjar Prostat Tikus Putih
Buah pare (Momordica charantia), selain dikenal sebagai sayuran, juga digunakan sebagai obat. Penelitian terdahulu menyebutkan bahwa pemberian infus daging buah pare (dosis 2500 mg/kg BB) dapat menurunkan berat kelenjar prostat dan secara histologis mengurangi ketebalan sel epitel kelenjar prostat tikus, tetapi pengaruhnya terhadap pembesaran kelenjar prostat jinak belumdiketahui. Penelitian dilakukan pada tikus putih galur wistar, dengan berat 200-250 gram, yang telah diinduksi dengan testosteronproponat selama 14 hari berturut-turut. Bahan yang diteliti berupa ekstrak etanol buah pare 70% dengan dosis 600 mg, 300mg, 150 mg dan75 mg per kg BB, dengan akuades sebagai kontrol ekstrak etanol buah pare 70% dapat mengurangi berat dan kekebalan sel eptel kelenjar prosttat tikus putih yang diinduksi dengan totesteron propionat. Perubahan yang terjadi sel terjadi sel epitel terlihat berbentuk kuboid sampai pipih, permukaan sel rata, dengan inti oval atau bulat
No other version available