Buku Metadata ini berisi data hasil penelitian Puslitbang, Balai Besar dan Loka di bawah Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (Badan Litbangkes), yang dikelompokkan dalam 5 kelompok tema sesuai dengan isi data yang terdapat dalam penelitian tupoksi dan penelitian yang inovatif pada bidang kesehatan. Data terbagi dalam tema penyakit menular, penyakit tidak menular, penelitian gizi, peneli…
Formulasi kebijakan, perencanaan serta evaluasi program kesehatan sangat memerlukan adanya data penyebab kematian sehingga bisa ditetapkan prioritas program kesehatan. Tujuan dari penulisan artikel ini adalah untuk memberikan gambaran pola penyebab kematian di 12 kabupaten/kota tahun 2012 pada kelompok umur produktif 15-54 tahun. Metode sistem pelaporan penyebab kematian yang dipakai ter…